Saturday, February 12, 2011

Desain Stadion Terapung di Singapura Terbesar Dunia

Marina Bay

Desain Stadion Terapung di Singapura Terbesar Dunia - The Float at Marina Bay atauyang juga dikenal sebagai Marina Bay Floating Platform, merupakan panggung/stadion terapung terbesar di dunia. Terletak di perairan Marina, Marina Bay, Singapura.

Panggung seluruhnya terbuat dari baja, platform terapung Marina Bay memiliki ukuran panjang 120 meter dan lebar 83 meter atau 5% lebih besar dari lapangan sepak bola di Stadion Nasional Singapura. Platform sanggup menahan beban sampai 1.070 ton, setara dengan berat total 9.000 orang, 200 ton perlengkapan panggung dan tiga kendaraan militer kapasitas 30 ton. Galeri di stadion memiliki kapasitas tempat duduk 30.000 orang

Yang menjadi pertanyaan adalah apakah setiap kali ada pertandingan sepakbola, harus disediakan begitu banyak bola atau harus disediakan perahu berkeliling selama permainan untuk menangkap bola yang ditendang keluar lapangan

Marina Bay 3

Marina Bay 4

Marina Bay 5


0 komentar:

Post a Comment

Coment dengan bahasa yang baik dan sopan yah, jangan lupa kirimkan kritik dan saran-nya, terima kasih...

**Salam Blogger**

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | JCpenney Printable Coupons